Prinsip Kerajinan
1. Prinsip Kerajinan
Suatu kegiatan pembuatan suatu karya dengan bahan-bahan yang terbuat dari berbagai bahan, dan kemudian dihasilkan suatu karya hiasan atau benda seni serta barang pakai melalui keterampilan tangan sering di sebut kerajinan. Menurut pemahaman kalian selama ini, apakah yang dimaksud kerajinan tangan? Kerajinan tangan merupakan benda hasil karya yang kita ciptakan dan menjadi barang yang berharga dan memiliki nilai jual. Ide pembuatan suatu kerajinan tangan salah satunya dapat berasal dari kondisi di lingkungan kita. Misalnya, lingkungan sekitar kita banyak benda-benda yang tidak dipakai agar ada nilai lebihnya sebaiknya dimanfaatkannya dan diolah sehingga bisa di jual dengan harga tinggi.
2. Fungsi Kerajinan
Ada dua fungsi kerajinan yaitu fungsi pakai dan fungsi hias. Disebut fungsi pakai, apabila kerajinan tersebut hanya mengutamakan kegunaan dari benda kerajinan dan memiliki keindahan sebagai tambahan agar menjadi menarik. Disebut fungsi hias, kerajinan yang hanya mengutamakan keindahan tanpa memperhatikan kegunaan dari barang tersebut.
Adapun fungsi dan tujuan kerajinan lainya adalah sebagai berikut...
Suatu kegiatan pembuatan suatu karya dengan bahan-bahan yang terbuat dari berbagai bahan, dan kemudian dihasilkan suatu karya hiasan atau benda seni serta barang pakai melalui keterampilan tangan sering di sebut kerajinan. Menurut pemahaman kalian selama ini, apakah yang dimaksud kerajinan tangan? Kerajinan tangan merupakan benda hasil karya yang kita ciptakan dan menjadi barang yang berharga dan memiliki nilai jual. Ide pembuatan suatu kerajinan tangan salah satunya dapat berasal dari kondisi di lingkungan kita. Misalnya, lingkungan sekitar kita banyak benda-benda yang tidak dipakai agar ada nilai lebihnya sebaiknya dimanfaatkannya dan diolah sehingga bisa di jual dengan harga tinggi.
2. Fungsi Kerajinan
Ada dua fungsi kerajinan yaitu fungsi pakai dan fungsi hias. Disebut fungsi pakai, apabila kerajinan tersebut hanya mengutamakan kegunaan dari benda kerajinan dan memiliki keindahan sebagai tambahan agar menjadi menarik. Disebut fungsi hias, kerajinan yang hanya mengutamakan keindahan tanpa memperhatikan kegunaan dari barang tersebut.
1. Karya Kerajinan sebagai Benda Pakai
Karya kerajinan sebagai barang pakai untuk memenuhi berbagai kebutuhan hidup sehari-hari, misalnya, menciptakan sebagai alat, wadah, atau mengenakannya sebagai pelengkap busana dan sebagai benda pakai. Jadi, produk hasil karya kerajinan sebagai benda pakai lebih mengutamakan fungsinya, sedangkan unsur keindahannya hanya sebagai pendukung saja. Karya kerajinan sebagai benda pakai yang berkaitan dengan aspek fungsi atau kegunaan memiliki beberapa unsur ergonomis karya kerajinan, di antaranya sebagai berikut.a. Keamanan (security)
Adanya suatu jaminan keamanan, apabila seseorang memakai produk kerajinan tersebut akan menjamin keamanannya dan tidak membahayakan keselamatan jiwa pemakainya.b. Kenyamanan (comfortable)
adanya rasa nyaman saat memakai produk kerajinan tersebut.c. Keluwesan (Flexibility)
Adanya keluwesan apabila produk kerajinan tersebut dipergunakan.2. Karya Kerajinan sebagai Benda Hias
Karya kerajinan sebagai benda hias yang lebih mengutamakan adalah segi keindahannya dari pada kegunaannya. Keindahan merupakan nilai-nilai estetis yang menyertai sebuah karya seni. Nilai-nilai keindahan suatu hasil karya seni memiliki prinsip-prinsip kesatuan (unity), keselarasan (harmoni), keseimbangan (balance), dan kontras (contrast) sehingga menimbulkan perasaan baru, nyamanan, nikmat, bahagia, agung, serta rasa senang.
Adapun fungsi dan tujuan kerajinan lainya adalah sebagai berikut...
3. Sebagai kebutuhan konstruktif, yaitu sebagai pendukung sebuah Bangunan
4. Sebagai kebutuhan simbolik, yaitu melambangkan hal tertentu yang berkaitan dengan nilai spiritual
5. Sebagai kebutuhan ritual, yaitu mengandung simbol- simbol tertentu berfungsi sebagai benda magis dan berkaitan dengan kepercayaan spritual
INI SUMBER
5. Sebagai kebutuhan ritual, yaitu mengandung simbol- simbol tertentu berfungsi sebagai benda magis dan berkaitan dengan kepercayaan spritual
Komentar
Posting Komentar